6 Cara Bagaimana Memperbaiki Jadwal Tidur Anda

6 Cara Bagaimana Memperbaiki Jadwal Tidur Anda - GenPI.co JATENG
healthline.com

Di pagi hari, memaparkan diri Anda pada cahaya dapat membantu Anda bangun. Coba buka gorden, jalan-jalan, atau bersantai di teras.

Di malam hari, persiapkan diri Anda untuk tidur dengan mematikan atau meredupkan lampu terang. 

Anda juga harus menghindari layar elektronik bercahaya dari komputer, smartphone, atau televisi, karena dapat merangsang otak Anda selama beberapa jam.

BACA JUGA:  Manfaat Tidur Miring Ternyata Dahsyat, Silakan Dicoba

2. Berlatih relaksasi

Meluangkan waktu untuk relaksasi dapat membantu Anda tidur lebih nyenyak.

BACA JUGA:  Ini Akibatnya Jika Anda Kurang Tidur, Risiko Penyakit Tinggi

Saat Anda stres atau cemas, tubuh Anda memproduksi lebih banyak kortisol, hormon stres. 

Semakin tinggi kortisol, semakin Anda merasa terjaga.

BACA JUGA:  Alasan Mengapa Tidur yang Baik Itu Penting

Menciptakan ritual waktu tidur yang menenangkan dapat mengurangi stres dan efek negatifnya pada tidur.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya