
GenPI.co Jateng - Saat bangun tidur, kamu semestinya merasakan badan yang segar.
Namun demikian, beberapa orang justru merasakan badan sakit setelah bangun tidur.
Berikut penyebab badan sakit saat bangun tidur, seperti dikutip ayosemarang.com, Kamis (23/6).
1. Posisi tidur
BACA JUGA: Ini Bahaya Tidur dengan Kipas Angin Menyala
Tidur telentang dianggap sebagai cara terbaik dalam posisi tidur.
Posisi kepala, leher, dan tulang belakang dalam posisi netral.
BACA JUGA: Minum Air Putih Setelah Bangun Tidur Turunkan Berat Badan
Sayangnya, posisi ini dapat menyebabkan nyeri punggung bagian bawah.
Jadi, jika kamu mengalami nyeri tubuh, bisa jadi karena posisi tidur yang salah.
2. Kasur berkualitas buruk
BACA JUGA: Puasa Bikin Tidur Berkurang? Begini Cara Mengatasinya
Penyebab badan menjadi sakit saat bangun dari tidur karena kualitas buruk dari kasur.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News