Ini Cara Sederhana Agar Kulit Wajah Sehat Selama Pandemi

Ini Cara Sederhana Agar Kulit Wajah Sehat Selama Pandemi - GenPI.co JATENG
Ilustrasi kulit wajah. (Foto: istockphoto.com)

Pilih sabun cuci muka yang aman untuk semua jenis kulit.

Anda bisa memilih facial wash yang tidak mengandung SLS sehingga tidak membuat wajah iritasi.

3. Pakai toner

BACA JUGA:  Ini Tips Menjaga Kesehatan Mental Selama Pademi

Toner menjadi kunci menuju kulit yang cerah dan glowing karena berfungsi untuk mengangkat sel kulit mati dan menyeimbangkan kembali kadar pH balance.

Toner bisa mengangkat sel kulit mati, melembutkan, dan mengontrol minyak berlebih, memperkuat skin barrier dan membantu mencerahkan kulit.

BACA JUGA:  Mau Kulit Sehat dan Glowing? Pakailah Skincare dari Bengkoang

4. Gunakan mostuirizer

Gunakan mostuirizer agar kulit tidak kering meskipun kita sering berada di ruangan dengan AC.

BACA JUGA:  5 Tips Menghilangkan Lemak pada Perut Supaya Tetap Sehat

Sedangkan untuk yang kulit berminyak tetap harus menggunakan moisturizer yang tidak over-moisturize, sehingga tidak menyumbat pori pori.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya