Wajib Dihindari! Ini 5 Kebiasaan Buruk saat Berpuasa yang Harus Diubah

Wajib Dihindari! Ini 5 Kebiasaan Buruk saat Berpuasa yang Harus Diubah - GenPI.co JATENG
Ilustrasi pedagang membikin gorengan. (Foto: Diskominfo Jateng)

GenPI.co Jateng - Saat puasa Ramadan ada beberapa kebiasaan jika diabaikan bisa berdampak buruk bagi kesehatan tubuh, lho!

Meski terlihat sepele, tetaoi kebiasaan ini ternyata bisa menimbulkan penyakit.

Ini kebiasaan buruk saat berpuasa yang harus diubah, seperti dikutip ayosemarang.com.

1. Melewatkan Sahur

BACA JUGA:  Ini Tips Berolahraga saat Puasa, Pilih Sebelum Atau Sesudah Buka?

Makan sahur merupakan kunci saat puasa. Akan tetapi, banyak orang yang memilih melewatkannya karena berbagai hal.

Akibatnya, tubuh menjadi tidak bertenaga dan tidak fokus dalam menjalan aktivitas.

2. Makan Gorengan

BACA JUGA:  Mau Ngabuburit di Kebun Binatang? Solo Safari Tawarkan Paket Buka Puasa, Ini Harga dan Cara Pesannya

Gorengan memang makanan yang banyak digemari orang karena rasanya enak serta harganya murah.

Perlu dicatat, kandungan lemak trans pada gorengan bisa membuat kesehatan tubuh kita menjadi terancam.

3. Tidur Setelah Sahur

BACA JUGA:  5 Tips Tetap Sehat saat Puasa Ramadan

Tahukah kamu jika tidur setelah sahur juga buruk bagi kesehatan tubuh, lho!

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya