Waduh! Wabup Banyumas Dipanggil KPK, Ada Masalah Apa?

Waduh! Wabup Banyumas Dipanggil KPK, Ada Masalah Apa? - GenPI.co JATENG
Hakim Ketua Rochmad membacakan putusan dalam sidang dugaan korupsi dengan terdakwa mantam Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono di Pengadilan Tipikor Semarang, Kamis (9/6). (Foto: ANTARA/ I.C.Senjaya)

Selanjutnya ada Kepala Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Kabupaten Banjarnegara Veriyanto, Tugino sebagai pensiunan, Rohiman selaku satpam.

Ada pula 3 pihak swasta masing-masing adalah Sartono, Afton Saefudin, dan Bintang Narsasi.

Sebelumnya, KPK kembali menetapkan Budhi Sarwono sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi.

BACA JUGA:  Mantan Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono Kembali Jadi Tersangka

Kali ini kasusnya terkait penerimaan gratifikasi dan pengadaan barang atau jasa di Pemkab Banjarnegara pada tahun 2019-2021.(*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya