Diet Mediterania Baik untuk Fungsi Otak Lansia

Diet Mediterania Baik untuk Fungsi Otak Lansia - GenPI.co JATENG
Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi, menyaksikan kegiatan vaksinasi bagi lansia. (Foto: ANTARA)

Lebih lanjut, lansia yang makan diet gaya Mediterania moderat memiliki risiko 15% lebih rendah mendapatkan skor rendah pada tes kognitif. Para peneliti mencatat hasil yang sama untuk orang-orang yang makan diet MIND.

Penelitian tersebut menunjukkan bahwa makan diet gaya Mediterania berkorelasi dengan fungsi kognitif keseluruhan yang lebih baik pada populasi lansia.

Semakin banyak populasi lansia yang mengikuti diet sehat ini, semakin rendah risiko mereka mengalami gangguan kognitif di kemudian hari.(*)

BACA JUGA:  Cara Turunkan Berat Badan yang Benar Menurut Ahli

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya