Sebanyak 5.000 UMKM di Jawa Tengah (Jateng) bakal dilatih untuk menggarap dunia digital melalui pendampingan Perhimpunan Bank Perkreditan Rakyat Indonesia.
Hasil pengukuran dan penimbangan elektronik pencatatan pelaporan gizi berbasis masyarakat (e-PPGBM) 2021 menunjukkan angka stunting Boyolali 8,9 persen.
Sebanyak 3.800 pondok pesantren (ponpes) di Jawa Tengah akan mendapatkan bantuan pembangunan sarana mandi, cuci, dan kakus (MCK) dari pemerintah pusat.