Antisipasi Dampak Kenaikan Harga BBM, Ganjar Siapkan Dana Bantuan Tambahan Rp 60 Miliar

Antisipasi Dampak Kenaikan Harga BBM, Ganjar Siapkan Dana Bantuan Tambahan Rp 60 Miliar - GenPI.co JATENG
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, menyiapkan dana bantuan tambahan sebesar Rp 60 miliar untuk antisipasi dampak kenaikan bahan bakar minyak (BBM). (Foto: Humas Pemprov Jateng)

Misalnya, asuransi untuk nelayan, program untuk sektor pertanian, serta jaminan bagi masyarakat yang tidak terkaver oleh BPJS melalui Kartu Jateng Sejahtera.

“Sekarang saya minta untuk di-extend (diperluas), mana saja yang belum terkaver, mana yang terkena dampak,” imbuh dia.

Ganjar Pranowo membeberkan seluruh dinas di lingkungan Pemprov Jateng sudah diminta untuk menghitung mana saja yang ada dan belum terkaver.

BACA JUGA:  Harga BBM Naik, BST Solo Masih Gratis, Tapi

Salah satu contohnya, laporan dari Dinas PMPTSP (Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu) ada peningkatan pada sektor transportasi.

“Ojol (ojek online) saya minta betul-betul diperhatikan, karena dia yang pengguna paling banyak transportasinya, agar kemudian bisa mendapatkan jaminan,” jelas dia.(*)

BACA JUGA:  Gara-Gara Timbun BBM 50 Liter, Warga Sukoharjo Ditangkap

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya