Ngeri! Diduga Ada Klitih di Magelang, 2 Orang Luka-Luka

Ngeri! Diduga Ada Klitih di Magelang, 2 Orang Luka-Luka - GenPI.co JATENG
Tangkapan layar diduga aksi klitih di Salaman, Magelang. (Foto: Instagram Magelang Raya)

Di sisi lain, Polres Magelang masih melakukan pemeriksaan terkait motif yang dilakukan oknum.

Kapolres menegaskan kejadian ini bukanlah aksi klitih seperti yang beredar di masyarakat.

"Bukan, ini bukan klitih. Nanti hasil pemeriksaan akan kami sampaikan tentang perkara apa ini, masih didalami. Yang jelas ada unsur penganiaayaan, tetap akan kami lakukan proses hukum,” papar dia.

BACA JUGA:  Klitih Masuk Jateng, Forum Anak Minta Pemprov Bertindak

Namun demikian, pihaknya mengakui adanya senjata tajam pada peristiwa ini.

Akan tetapi, kepemilikan senjata tajam tersebut masih didalami.

BACA JUGA:  Waduh! Lagi, Polres Boyolali Tangkap Pelaku Klitih, Mohon Waspada

Kapolres membeberkan kejadian tersebut berawal dari sekelompok orang dari luar Magelang yang saat ini sudah diamankan oleh Polres Magelang.

Mereka memasuki wilayah Magelang dari arah Purworejo lalu melewati bundaran Salaman, Kabupaten Magelang.

BACA JUGA:  Klitih di Boyolali Terungkap, Gibran: Jangan Terjadi di Solo

Di tempat ini mereka melihat ada sekelompok orang yang sedang nongkrong.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya