Yuk, Intip 3 Tips Mencapai Kesehatan Finansial Resolusi 2022

Yuk, Intip 3 Tips Mencapai Kesehatan Finansial Resolusi 2022 - GenPI.co JATENG
Ilustrasi: Pexels

Target ini bisa Anda capai bukan hanya dengan menabung, tetapi Anda mesti memperhatikan pos-pos pengeluaran kecil.

2. Strategi lunasi utang dan cicilan

Utang memang kendala terbesar Anda untuk mencapai finansial yang ideal.

BACA JUGA:  6 Cara Mengurangi Kecemasan agar Hidup Anda Sehat

Maka dari itu, fokus untuk mengatur strategi yang lebih bijak dalam melunasi utang dan cicilan.

Selanjutnya, perbaiki pengelolaan keuangan dengan membedakan rekening transaksi dan rekening tabungan.

BACA JUGA:  7 Makanan Ini Lebih Sehat Jika Dikonsumsi Mentah

3. Proses finansial sehat perjalanan yang menyenangkan

Anda harus semangat demi menuju finansial yang sehat.

BACA JUGA:  Terjebak dalam Hubungan Tak Sehat? Ini Ciri-Cirinya

Jadikan proses ini perjalanan yang menyenangkan. Dengan demikian, Anda tidak perlu balas dendam dengan berbelanja lebih boros lagi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya