Ini 2 Jenis Vaksin Hepatitis Bisa Mencegah Infeksi Sejak Dini

Ini 2 Jenis Vaksin Hepatitis Bisa Mencegah Infeksi Sejak Dini - GenPI.co JATENG
Ilustrasi vaksin hepatitis B. (Foto: surakarta.go.id)

GenPI.co Jateng - Hepatitis merupakan penyakit yang menyerang hati atau liver.

Pemerintah sebenarnya sudah menyediakan program vaksinasi hepatitis berdasarkan jenisnya.

Vaksin ini adalah salah satu cara untuk mencegah adanya penularan penyakit hepatitis.

BACA JUGA:  Begini Kondisi Penyakit Hepatitis Akut yang Menyerang Anak-Anak

Akan tetapi, sejauh ini baru ada 2 jenis vaksin hepatitis, yaitu untuk hepatitis A dan B.

Sedangkan, untuk hepatitis C masih dalam tahap uji coba penelitian dan 2 jenis lainnya belum tersedia.

BACA JUGA:  Vaksin Astra Zeneca Tak Sebabkan Hepatitis, Ini Penjelasannya

Dikutip surakarta.go.id, Senin (23/5), vaksin hepatitis A diberikan 2 kali, yaitu pada anak berusia di bawah 5 tahun.

Vaksinasi ini diberikan ketika anak berusia 12 dan 23 bulan.

BACA JUGA:  Patuh Protokol Kesehatan, Cegah Hepatitis Akut

Pada setiap kali injeksi, dosis yang diberikan untuk anak berumur sampai 15 tahun adalah 0,5 ml.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya