Yuk Cegah Demensia, Begini Tips Kurangi Risikonya Sejak Dini

Yuk Cegah Demensia, Begini Tips Kurangi Risikonya Sejak Dini - GenPI.co JATENG
Ilustrasi Demensia. (Foto: GenPI.co)

GenPI.co Jateng - Mencegah demensia sejak dini penting untuk mengurangi risiko penyakit yang dikenal milik lansia.

Mencegah risiko demensia menjadi penting mengingat penyakit ini bisa mengakibatkan risiko fatalitas dengan korban utamanya perempuan.

Demensia, sebagaimana dikutip dari The Conversation, memiliki sejumlah gejala, seperti kerusakan ingatan dan kebingungan.

BACA JUGA:  Ratusan Nakes di Solo Positif Covid-19, Layanan Kesehatan Gimana?

Dia juga mengalami kehilangan kemampuan untuk berkegiatan sehari-hari.

Salah satu penyakit demensia yang umum diketahui masyarakat yakni Alzheimer. Alzheimer mengakibatkan kemunduran kesehatan otak.

BACA JUGA:  Upacara Melasti Umat Hindu Klaten Khidmat Meski Prokes Ketat

Untuk mengurangi risiko demensia sejak dini, seseorang dianjurkan melakukan sejumlah tips sederhana berikut ini.

Pertama, melakukan kegiatan yang merangsang mental.

BACA JUGA:  Begini Usul Ganjar ke Kemenhub Soal Truk ODOL, Mohon Disimak!

Otak dapat diperkuat dengan pendidikan, membaca koran, bermain kartu, atau mempelajari keahlian baru.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya