Polresta Solo memastikan kasus pelecehan seksual dengan tersangka mantan Ketua Pengurus Kota (Pengkot) Taekwondo Kota Solo berinisial D terus berlanjut.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka siap melindungi dan mendampingi korban dugaan pelecehan seksual dan pencabulan yang dilakukan seorang pelatih taekwondo.