Ketua DPC PDIP Kota Solo FX Hadi Rudyatmo menilai Gibran Rakabuming Raka memiliki kemampuan lobi bagus serta mau membangun komunikasi dengan partai lain.
Kursi taman di kompleks Stadion Manahan Solo hilang dicuri berbarengan dengan renovasi sebagai persiapan venue Piala Dunia U-20 yang akan digelar Mei 2023.
Wong Solo mengaku puas dengan kepemimpinan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka dan Teguh Prakosa. 96% masyarakat puas dengan kepemimpinan Gibran-Teguh.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka sesumbar bakal mendatangkan artis K-Pop seiring penutupan final Piala Dunia U-20 yang bakal digelar di Stadion Manahan.
Nama Bupati Kendal Dico M Ganinduto mencuat seiring dengan masuknya dia dalam bursa Pilgub Jateng 2024 bersama Gibran Rakabuming Raka. Ini profil Dico.
Cap Panah Merah merupakan sebutan petani untuk perusahaan benih sayuran unggul yang berpusat di Purwakarta, Jabar yakni PT East West Seed Indonesia (EWINDO).