Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, meminta program Jogo Tonggo dan Kampung Siaga Candi kembali digerakkan khususnya pada libur Natal dan Tahun Baru.
Sebanyak 3 pulau terpencil di Karimunjawa bakal mendapatkan aliran listrik dari PLN. Sebelumnya, ketiga pulau ini menggunakan energi listrik dengan solar cell.
Sebanyak 5 daerah di Jawa Tengah menjadi sasaran utama pengentasan kemiskinan ekstrem. Namun demikian, persoalan ini butuh gotong-royong berbagai pihak.
Terduga teroris diamankan di sejumlah daerah di Jawa Tengah. Penangkapan oleh Densus 88 Antiteror Polri ini dilakukan di Solo, Sukoharjo, dan Kota Semarang.
Takmir Masjid Nurul Huda di Kecamatan Batang ini mengizinkan halamannya dipakai untuk parkir kendaraan para jemaah Gereja Katolik Santo Yusup saat Misa Natal.