Ganjar: Pemanfaatan Hutan Harus Tanam Pohon Penahan Air!

Ganjar: Pemanfaatan Hutan Harus Tanam Pohon Penahan Air! - GenPI.co JATENG
Penanaman jagung dalam rangka ketahanan pangan di Petak 49 Jragung, Desa Candirejo, Kecamatan Pringapus, Kabupaten Semarang, Selasa (24/1). (Foto: Humas Jateng)

Ganjar menegaskan kebutuhan komoditas pangan secara umum setiap tahun dapat dicukupi.

Akan tetapi, ada bulan-bulan tertentu, misalnya sebelum panen, terjadi kelangkaan.

Sementara itu, Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi menambahkan kegiatan penanaman untuk penguatan pangan dilakukan serentak seluruh jajaran di Polda Jateng.

BACA JUGA:  Begini Cara Unik Ganjar Rayakan Ulang Tahun Megawati

Total ada sekitar 475 hektare (ha) di seluruh wilayah Jawa Tengah.

“Jajaran se-Jateng bersama-sama hari ini 475 hektare. Kegiatan ini untuk memberikan kontribusi penguatan pangan untuk masyarakat kita di wilayah Jawa Tengah,” jelas dia.(*)

BACA JUGA:  Status Dieng Jadi Waspada, Ganjar: Kalau Situasi Tidak Bagus Tutup!

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya