Solo dan Salatiga Tak Anggarkan Pengadaan Mobil Listrik untuk Kendaraan Dinas, Ini Kata Ganjar

Solo dan Salatiga Tak Anggarkan Pengadaan Mobil Listrik untuk Kendaraan Dinas, Ini Kata Ganjar - GenPI.co JATENG
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo saat menjajal mobil listrik Dinas ESDM Provinsi Jateng. (Foto: ANTARA/Humas Pemprov Jateng)

Di Provinsi Jateng baru Pemkot Solo dan Pemkot Salatiga yang memutuskan tak membeli mobil listrik tahun depan.

Sebelumnya, Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka memutuskan tidak menganggarkan pembelian kendaraan dinas mobil listrik.

Gibran mengaku lebih memprioritaskan membangun infrastruktur seperti fasilitas umum pasar.

BACA JUGA:  Pemkab Batang Belum Anggarkan Pengadaan Mobil Listrik, Ada Apa?

Hal serupa juga menjadi alasan Pemkot Salatiga.

Salatiga tidak berencana membeli mobil listrik sebagai kendaraan dinas karena belum ada anggaran.(ant)

BACA JUGA:  Dukung Penggunaaan Mobil Listrik, Ganjar: Kami Siapkan Tahun 2023

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya