Duh! Kali Serang Tercemar Bangkai Kambing yang Terindikasi PMK

Duh! Kali Serang Tercemar Bangkai Kambing yang Terindikasi PMK - GenPI.co JATENG
Petugas Dinas Pertanian dan kepolisian mengubur puluhan bangkai kambing yang diduga dibuang di Kali Serang, Tengaran, Kabupaten Semarang, Rabu (22/6). (Foto: ANTARA/Polres Semarang)

Yovan membeberkan bangkai kambing tersebut diduga dibuang oleh oknum penyedia jasa pengiriman ternak asal Sumatera.

Ada 1 terduga pelaku yang ikut membantu membuang bangkai ke sungai telah diamankan.

Bangkai kambing ini dibuang karena diduga mati saat perjalanan dari Sumatera.

BACA JUGA:  Waspada PMK, Ini Syarat Sah Hewan Kurban dari MUI Jateng

Pihaknya masih memburu pelaku lainnya, termasuk otak yang memerintahkan pembuangan ini.

"Pelaku yang diamankan ini dimintai tolong untuk membuang bangkai kambing tersebut," jelas dia.(*)

BACA JUGA:  1.500 Vaksin Penangkal PMK di Jateng Disuntikkan Mulai 23 Juni

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya