Produktivitas Kopi Cecumandak Jepara Harus Ditingkatkan

Produktivitas Kopi Cecumandak Jepara Harus Ditingkatkan - GenPI.co JATENG
Bupati Jepara, Dian Kristiandi, mencicipi minuman dan kuliner kopi khas Jepara. (Foto: Jepara.go.id)

Berikutnya, dia meminta petani Cecumandak menggenjot kuantitas kopi untuk memenuhi pasar ekspor.

“Harganya saat ini masih Rp22.000 per kilogram. Harapan ke depan bisa lebih baik lagi tentu harus diimbangi dengan kualitas,” ujar dia.

Kemudian, dia meminta para petani menggarap berbagai produk olahan kopi dengan pengemasan dan pemasaran yang baik.

BACA JUGA:  Ini Jalur Masuk Penerimaan Mahasiswa Baru UNS, Kuota 7.713 Orang

Dengan mengembangkan produk olahan, cara ini mampu memberikan nilai tambah pada produk.

Andi juga meminta para petani membikin koperasi petani kopi. Selain sebagai wadah komunikasi, koperasi penting untuk menyerap hasil panen dan menstabilkan harga kopi.(*)

BACA JUGA:  Ini Lho Surganya Pusat Buku Bekas di Kota Solo, Harganya Murah!

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya