Panen Perdana Kedelai Anjasmoro, Wabup Blora: Padat dan Keras

Panen Perdana Kedelai Anjasmoro, Wabup Blora: Padat dan Keras - GenPI.co JATENG
Wakil Bupati Blora, Tri Yuli Setyowati. (Foto: Dinkominfo Blora)

Komoditas ini banyak dibutuhkan oleh perusahaan yang bergerak di bidang minuman.

Selama ini di Jetakwanger umumnya menanam waluh dan tering yang harganya rendah di pasaran.

SIlahkan dibuat kelompoknya dan bisa disusun permohonan bibitnya ke Dinas P4,” pesan Tri.

BACA JUGA:  Lantik Anggota Pramuka Garuda, Atikoh: Teruslah Berinovasi

Kepala Dinas P4, Gundala Wijasena mengatakan tahun ada program pemberian bantuan bibit tanaman alpukat. Namun, untuk Jetakwanger belum ada permohonan bantuan.

“Kami berharap dari kelompok tani atau LMDH bisa mengajukan permohonannya secara tertulis agar bisa kami usulkan,” ujar dia.(*)

BACA JUGA:  Banjir Bandang di Banjarnegara: Hambat Akses, Nihil Korban Jiwa

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya