Limbah Cemari Air Sungai Bengawan Solo, Gibran Langsung Satset

Limbah Cemari Air Sungai Bengawan Solo, Gibran Langsung Satset - GenPI.co JATENG
Kondisi air Sungai Bengawan Solo yang tercemar limbah etanol. (Foto: ayosolo.id/Wijayanti Putrisejati)

"Artinya limbah di Mojolaban belum tertangani. Limbahnya dari UMKM alkohol," kata Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi PDAM Solo, Bayu Tunggul.

Bayu berharap agar DLH Kabupaten Sukoharjo dan DLH Provinsi Jawa Tengah segera bertindak.

Apalagi mengingat sumber air dari Bengawan Solo menyangkut hajat hidup orang banyak.

BACA JUGA:  Jadwal Mobil Kas Keliling PDAM Kota Solo, Buka Senin Sampai Jumat

"Produksi kami kan 80-90 liter/detik," papar Bayu.(ant)

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya