Kredit UMKM BRI Tumbuh Hingga Rp 989,6 Triliun

Kredit UMKM BRI Tumbuh Hingga Rp 989,6 Triliun - GenPI.co JATENG
Direktur Bisnis Kecil dan Menengah BRI Amam Sukriyanto. Foto: BRI

Dalam penyaluran kredit UMKM, perseroan mengedepankan pemberdayaan yang secara langsung membantu dan mendorong peningkatan kapabilitas pelaku usaha tersebut.

Untuk itu, BRI pun terus memacu porsi kredit UMKM. Kredit segmen UMKM BRI porsinya telah mencapai 83,86 persen dari total kredit BRI atau setara dengan Rp 989,64 triliun. Targetnya mencapai 85 persen pada 2024. 

“Kami optimistis kinerja BRI akan lebih baik di tahun 2023 ini dengan kredit yang diproyeksikan akan tumbuh di level 10-12 persen. Pertumbuhan itu terutama didorong oleh segmen UMKM,” kata Amam. (*)

BACA JUGA:  BRI Terus Perkuat Kapabilitas Talenta Digital

 

 

BACA JUGA:  BRI Sediakan Fitur Optimalisasi Transaksi Valas Lewat BRImo

 

 

BACA JUGA:  Majukan Pendidikan, BRI Renovasi SDN 001 Tulin Onsoi di Pelosok Nunukan

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya