
Di sisi lain, pihaknya juga mengembangkan layanan lainnya, seperti sentra pelayanan kepolisian terpadu (SPKT) dan surat izin mengemudi (SIM).
Adapun Polres Kendal merupakan salah satu dari 47 satuan kerja (satker) Polri yang meraih predikat Pelayanan Prima Tahun 2022.
Menurut dia, di Polda Jawa Tengah terdapat 4 satuan kerja (satker) yang mendapat pemantauan dan evaluasi kinerja penyelenggaraan pelayanan publik (PEKPPP) kategori Pelayanan Prima.
BACA JUGA: Bepergian Mudah Semarang-Kendal! Ini Jadwal Rute dan Tarif Bus Trans Jateng
Keempat polres ini adalah Polres Kendal, Polres Cilacap, Polrestabes Semarang, dan Polres Kudus.(ant)
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News