Makan Kimchi Makin Sehat, Ini Manfaat Kuliner Khas Korea di Tubuh

Makan Kimchi Makin Sehat, Ini Manfaat Kuliner Khas Korea di Tubuh - GenPI.co JATENG
Ilustrasi tanaman liar yang bisa dimakan. (Foto: GenPI.co)

Memiliki kandungan probiotik yang tinggi

Makanan fermentasi memiliki kandungan probiotik yang tinggi yang membantu tubuh melawan infeksi dan dapat meningkatkan imun tubuh.

Menurunkan tekanan darah

Kimchi mengandung allicin dan selenium yang dapat mengontrol kolesterol dalam tubuh dan membantu mencegah penyumbatan pada pembuluh darah.

Kaya akan antioksidan

Kimchi juga kaya akan antioksidan yang bermanfaat untuk mengurangi radikal bebas dalam tubuh.

BACA JUGA:  Sedih! Tak Ada Turis Asing Dolan ke Mangkunegaran Selama Pandemi

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya