Sayur Buntil Lumbu, Makanan Khas Magelang yang Wajib Dicoba

Sayur Buntil Lumbu, Makanan Khas Magelang yang Wajib Dicoba - GenPI.co JATENG
Di Magelang Buntil Lumbu ini disajikan tanpa siraman santan atau olahan kering. (Foto: beritamagelang.id)

Tidak susah untuk menemukan penjual sayur buntil, karena sayur ini biasa dijual di warung-warung nasi dan penjual makanan kaki lima.

Salah satu warung yang sudah terkenal akan Buntil Lumbu ini adalah Buntil Lumbu lapak Sutinah yang berada di Pasar Ngasem.

Sutinah mengaku sudah 14 tahun berjualan Buntil Lumbu.

BACA JUGA:  Kupat Tahu Peturunan, Kuliner Asli Puworejo Sejak 1989

Cara memasaknya, yakni daun lumbu yang memiliki daun lebar digulung rapi dan dimasukkan dalam bungkus daun pisang.

Setelah itu diberi sambal terbuat dari parutan kelapa, campuran ikan tongkol, dan potongan cabai pedas.

BACA JUGA:  Tengkleng Klewer Bu Edi, Kuliner Legendaris Solo Sejak 1971

Selanjutnya diikat menggunakan tali rafia.

Harganya Bunti Lumbu ini pun sangat terjangkau, yaitu satu bungkus isian parutan kelapa Rp 5.000, sementara isian ikan tongkol Rp 8.000.

BACA JUGA:  Berburu Kuliner Mendoan, Ini 5 Rekomendasi Hotel di Purwokerto

Sutinah mengaku dalam sehari, sekitar 20 hingga 25 buntil lumbu habis terjual.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya