Yuk ke Ujung Negoro, Piknik ke Pantai Sambil Ziarah

Yuk ke Ujung Negoro, Piknik ke Pantai Sambil Ziarah - GenPI.co JATENG
Pantai Ujung Negoro di Batang. (Foto: visitjateng.jatengprov.go.id)

Salah satu yang khas adalah udang rebon yang memiliki cita rasa yang berbeda dengan udan daerah lain.

Selain udang rebon utuh, biasanya masyarakat juga menjual olahan udang rebon berupa terasi.

Sisi pantai ini ada tebing dan banyak bebatuan yang berada di dekat bibir pantai.

BACA JUGA:  Serunya Berselancar di Pantai Widarapayung, Ombaknya Besar!

Di pantai ini wisatawan juga bisa melihat PLTU Batang.

Puas menikmati keindahan Pantai Ujung Negoro, tak lengkap rasanya jika tidak berziarah ke Makam Syeh Maulana Maghribi.

BACA JUGA:  Pantai Tegalkamulyan Ditanami 3.000 Cemara Laut, Ini Tujuannya

Makam tokoh agama ini masih satu area dengan wisata pantai.

Biasanya makam ini selalu ramai dikunjungi masyarakat ketika hari besar Islam dan haul.

BACA JUGA:  5 Rekomendasi Pantai di Pati, Ada Pantai Cinta

Menariknya, di dekat makam ini ada sumber mata air tawar di dekat daerah pantai.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya