Jadi Sentra Industri Genting, Desa Donorojo Garap Wisata Edukasi?

Jadi Sentra Industri Genting, Desa Donorojo Garap Wisata Edukasi? - GenPI.co JATENG
Warga memeriksa jemuran genting mentah di Desa Donorojo, Mertoyudan, Magelang. (Foto: Pemkab Magelang)

Kepala Desa Donorojo, Samsul Hadi mengatakan di wilayahnya ada 22 pengrajin genting dan 2 pengrajin anglo.

Pada awalnya, banyak wisatawan bertandang ke Desa Kragilan untuk melihat proses pembuatan genting.

Mereka umumnya datang dengan menaiki dokar atau delman dari Borobudur.

BACA JUGA:  Garap Kemitraan, Produksi Cokelat Batang Ditarget 800 Ton/Tahun

“Harapannya hal itu bisa berlanjut, karena kualitas gerabah Dusun Kragilan juga tidak kalah bagusnya," harap Samsul Hadi.(*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya