Bandara Adi Soemarmo kembali melaksanakan Program Pelayanan Kesehatan Keliling. Program sosial kemasyarakatan (CSR) ini digelar untuk warga di wilayah sekitar.
Kapal Rumah Sakit Terapung Laksamana Malahayati bersandar d bersandar di Pelabuhan Kendal untuk melakukan pemeriksaan kesehatan gratis pada Selasa-Rabu (5-6/9).