Pasien Suspek Cacar Monyet di Jawa Tengah, Ganjar: Hasil Negatif!

Pasien Suspek Cacar Monyet di Jawa Tengah, Ganjar: Hasil Negatif! - GenPI.co JATENG
Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo mewaspadai penyebaran penyakit cacar monyet alias monkeypox. (Foto: Antara)

Ganjar meminta agar Kementerian Kesehatan segera memberikan briefing kepada petugas di pintu-pintu masuk ke Indonesia.

“Kami minta nanti Kementerian Kesehatan memberikan briefing kepada penjaga pintu masuk, untuk bisa mengecek menggunakan peralatan, sehingga indikasi awalnya diketahui,” papar dia.

Sebagai informasi, Ganjar mengungkapkan ada 1 pasien suspek cacar monyet di Jawa Tengah.

BACA JUGA:  Cacar Monyer, Ganjar Minta Pusat Perketat Akses ke Indonesia

Adapun Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah dengan rumah sakit terkait merawat langsung dan memantau pasien tersebut.

Pasien ini tengah isolasi dan melakukan pemeriksaan lanjutan.(*)

BACA JUGA:  Ganjar Minta Wong Jateng Waspada Cacar Monyet, Begini Caranya

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya