Jembatan Wonokerto Diperbaiki, Ini Jalur Alternatif ke Demak

Jembatan Wonokerto Diperbaiki, Ini Jalur Alternatif ke Demak - GenPI.co JATENG
Kapolres Demak AKBP Budi Adhi Buyono meninjau Jembatan Wonokerto di Jalan Pantura Demak-Semarang sebelum diperbaiki karena usia jembatan yang cukup tua, Rabu (20/7). (ANTARA/Polres Demak)

Di sisi lain, Jembatan Wonokerto yang dibongkar merupakan jembatan dua dengan panjang 75 meter dan lebar 11 meter yang usianya hampir 50 tahun.

Sedangkan jembatan pertama sudah ada perbaikan sehingga nantinya arus kendaraan dari arah Semarang maupun Kudus melalui 1 jembatan.

Polres memperkirakan Jalur Pantura Demak akan terjadi akan membuat arus lalu lintas tersendat selama pembangunan Jembatan Wonokerto yang rencananya selesai pada April 2023.

BACA JUGA:  Jalan Semarang-Demak Ditutup 7 Hari, Ini Rute Alternatifnya

"Nantinya, kami akan selalu mengevaluasi kinerja dan menurunkan personel di pos-pos yang ada di jalur alternatif untuk menghindari ketersendatan arus lalu lintas," jelas dia.(ant)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya