Selamat! Dosen Asal Sudan Ini Lulus Doktor Ilmu Peternakan Unsoed

Selamat! Dosen Asal Sudan Ini Lulus Doktor Ilmu Peternakan Unsoed - GenPI.co JATENG
Mahasiswa asal Sudan, Modawy Abdelgadeer Alkhliafh Elbasheer (kiri) menjalani Ujian Terbuka Promosi Doktor di Fakultas Peternakan Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto, Kamis (7/7). (Foto: ANTARA/Unsoed)

Modawy pun sukses mempertahankan disertasinya yang berjudul The effect Dietary Level Of Safflower Oil And Inositol Supplementation On Phsysiological And Health Condition Egg On Female Sentul Chicken di hadapan Promotor dan Tim Penilai.

Tim Penguji (Promotor dan Tim Penilai) memutuskan Dosen Omdurman Islamic University, Faculty of Agriculture, Poultry Production Department Sudan itu lulus dengan predikat sangat memuaskan.

Promotor Prof Ismoyowati sempat meminta maaf selama mengawal disertasi Modawy.

BACA JUGA:  Mahasiswa Unsoed Sabet Medali Perak di Malaysia, Prestasinya Top!

"Di tanggal 7 Juli 2022 tanggal yang cantik menjadi sejarah baru untuk Program Doktor Peternakan, dan mahasiswa asal Sudan telah melaksanakan ujian disertasi yang ketiga kalinya, dan di tanggal yang cantik juga tanggal kelahiran saya," jelas dia.(ant)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya