Hasil Survei: Elektabilitas Ganjar Tertinggi di Lampung dan Sumut

Hasil Survei: Elektabilitas Ganjar Tertinggi di Lampung dan Sumut - GenPI.co JATENG
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. (Foto: Humas Pemprov Jateng)

"Dalam simulasi yang diberikan, pilihan terhadap Prabowo Subianto jauh berada di atas nama-nama lainnya. Sementara pada urutan berikutnya diikuti Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo," papar dia.

Yunarto membeberkan survei dilakukan pada 2-7 Juni 2022.

Survei melibatkan 800 responden per provinsi melalui wawancara tatap muka dengan kuesioner terstruktur.

BACA JUGA:  Vaksin Booster Syarat Perjalanan dan Masuk Mal, Ini Kata Ganjar

Pada survei Capres 2024 ini, para responden diberi pertanyaan jika pemilihan presiden diadakan sekarang, siapa yang akan dipilih.

Metodologi survei yang digunakan adalah metode acak bertingkat atau multistage random sampling pada tingkat kepercayaan 95%.(ant)

BACA JUGA:  Hasil Survei: Elektabilitas Ganjar Disalip Anies, Ini Alasannya

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya