
Adapun syarat untuk perjalanan KA jarak jauh, calon penumpang yang sudah memperoleh vaksin dosis ketiga tak perlu menjalani tes Covid-19.
Di sisi lain, calon penumpang yang belum memperoleh vaksin dosis ketiga diwajibkan membawa surat keterangan negatif tes antigen.(ant)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News