Wuih! Hutan Bambu di Tabanan Bali Ini Akan Dinamai Ganjar

Wuih! Hutan Bambu di Tabanan Bali Ini Akan Dinamai Ganjar - GenPI.co JATENG
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, saat berkunjung di bukit bambu di Desa Bangli, Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan, Bali. (Foto: Humas Pemprov Jateng)

Perjuangan Panarya dalam menanam bambu didukung oleh Keluarga Alumni Universitas Gajah Mada (Kagama) Bali.

Terbaru, Kagama kembali memberikan kurang lebih 30 varietas bambu baru untuk ditanam di sana.

“Saya di Desa Bangli. Jadi di Desa Bangli ini kami bertemu tokoh yang luar biasa, yaitu Pak Panarya. Beliau ini yang dulu menghijaukan bukit gundul ini, kira-kira 130 hektare (ha), dan beliau tanami bambu. Inilah yang oleh kawan-kawan Kagama bersama Kades akan dijadikan sebagai pusat hutan bambu,” papar Ganjar.

BACA JUGA:  Ini Dia Blangkon Jateng, Program Ganjar yang Disinggung Jokowi

Menurut dia, hutan bambu ini memiliki potensi serta manfaat yang besar.

Selain itu, hutan bambu ini sangat menarik karena tidak semua orang bisa mengakses langsung bambu yang ada di sana, kecuali dimanfaatkan untuk kepentingan umum.

BACA JUGA:  Presiden Jokowi Marah Soal Impor Barang, Begini Respons Ganjar

“Aturannya ada, adatnya kuat. Artinya nilai-nilai itu bagus yang kemudian orang akan bisa menjaga semuanya,” jelas dia.(*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya