Ini Daftar Perusahaan Asal Suap Rp18,7 M Budhi Sarwono

Ini Daftar Perusahaan Asal Suap Rp18,7 M Budhi Sarwono - GenPI.co JATENG
Suasana persidangan kasus korupsi Bupati nonaktif Banjarnegara, Budhi Sarwono. (Foto: ANTARA/Wisnu Adhi)

Majelis hakim yang diketuai Hakim Ketua Rohmad serta hakim anggota NGR Rajendra dan Lujianto menunda sidang.

Sidang akan dilanjutkan pada Jumat (4/2) dengan agenda mendengarkan saksi-saksi yang diajukan JPU.

Rohmad meminta JPU agar menghadirkan kedua terdakwa pada sidang lanjutan di Pengadilan Tipikor Semarang.

BACA JUGA:  Ini Cara Pesan dan Harga Tiket Masuk ke Museum Kota Lama Semarang

Namun, Heradian Salipi menilai Budhi Sarwono lebih baik tetap berada di Rutan KPK kavling C1.

"Pertimbangannya untuk mempermudah penyidikan perkara TPPU [tindak pidana pencucian uang]," ujar dia.(*)

BACA JUGA:  Tenang Pak! Makam Terdampak Tol Jogja-Bawen, Pemprov Hormati Adat

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya