
Adapun pemenang lomba Krenova 2021 adalah Soekma Agus Sulistyo, Fatah Syaifur Rochman, dan Teguh Waluyo.
Sementara itu, Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, berharap kreasi dan inovasi tersebut menjadi ruang yang mampu menyelesaikan berbagai persoalan di daerah.
“Kenapa perlu kreasi inovasi? Karena menyongsong era 5.0, memadukan berbagai kekuatan, sumber daya, termasuk teknologi informasi digital untuk menyelesaikan persoalan. Ternyata banyak kabupaten/kota ini yang hebat-hebat,” jelas dia. (*)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News