Semai Tembakau Lebih Awal, Petani Temanggung Berharap Harga Oke

Semai Tembakau Lebih Awal, Petani Temanggung Berharap Harga Oke - GenPI.co JATENG
Petani tembakau di Temanggung. (Foto: temanggungkab.go.id)

Ini terutama bagi petani yang mengolah lahan dengan ketinggian lebih dari 1.700 mdpl.

Usia tembakau di lahan dengan ketinggian tersebut usianya lebih lama jika dibandingkan dengan lahan di bawahnya, apalagi persawahan.

Lahan di ketinggian ini usianya bisa lebih dari 6 bulan baru bisa dipanen.

BACA JUGA:  Bupati Temanggung Ogah Terburu-Buru PTM 100%, Tujuannya Mulia

Sementara lahan yang berada di bawahnya, tembakau bisa dipanen pada usia 4-5 bulan.

Petani lainnya, Burhan, mengaku memang susah mulai mempersiapkan persemaian tembakau dengan harapan ke depan panen raya bisa lebih awal.

BACA JUGA:  Ini Lokasi Pemberian Vaksin Booster di Temanggung, Gratis!

Dengan perhitungan ini dia berharap saat panen raya harga jual tembakau masih bagus sehingga mereka tak mengalami kerugian yang banyak seperti panen raya 2021 lalu.

Menurut dia, tahun lalu harga terendah Rp 25.000 dan tertinggi hanya Rp 60.000 per kilogram. Harga itu sangat jauh dari harapan petani.

BACA JUGA:  Musim Hujan Makin Esktrem, Mohon Warga Temanggung Waspada DBD

“Harapan kami harga jauh lebih bagus, 2021 lalu menjadi panen raya terburuk, tembakau hanya terjual dengan harga murah, bahkan di bawah biaya produksi,” jelas dia.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya