Targetkan Swasti Saba Wistara 2023, Ini Inovasi Bupati Jepara

Targetkan Swasti Saba Wistara 2023, Ini Inovasi Bupati Jepara - GenPI.co JATENG
Suasana audiensi dengan Forum Komunikasi Kabupaten Sehat Jepara. (Foto: Diskominfo Jepara)

GenPI.co Jateng - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jepara mengeluarkan sejumlah inovasi mewujudkan kabupaten sehat atau Swasti Saba kategori Wistara 2023.

Asisten I Setda Jepara, Dwi Riyanto, mengatakan Jepara memang langganan mendapatkan penghargaan Swasti Saba dari Kementerian Kesehatan.

Namun, penghargaan ini belum mendapatkan yang tertinggi.

BACA JUGA:  Tekan Angka Perceraian, BP4 Jateng Usulkan Bengkel Perkawinan

Pada 2019, Jepara meraih Swasti Saba Padapa atau pemantapan. Penghargaan serupa diterima juga pada 2011.

Kemudian pada 2013, menerima Swasti Saba Wiwerda atau pembinaan. Prestasi yang sama kembali diraih pada 205.

BACA JUGA:  Muncul 2 Pasien Positif Covid-19 di Purbalingga, Prokes Lurr!!

“Tahun ini Pemkab Jepara menyiapkan agar meraih penghargaan tertinggi yaitu Swasti Saba Wistara,” kata Dwi, seperti dikutip Jepara.go.id, Kamis (13/1).

Menurut dia, mencapai Swasti Saba Wistara membutuhkan komitmen dan dukungan bersama seluruh elemen masyarakat mulai dari tokoh masyarakat, tokoh agama, dan perangkat daerah. 

BACA JUGA:  Emoh Jadi Bahan Pencitraan, Kader PDIP Kembalikan Bantuan Ganjar

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Jepara, Mudrikatun, mengatakan Pemkab Jepara menggelar sejumah program untuk mencapai Swasti Saba Wistara.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya