Dieng Bakal Berstatus Geopark, Tambah Daya Tarik Wisatawan

Dieng Bakal Berstatus Geopark, Tambah Daya Tarik Wisatawan - GenPI.co JATENG
Kawasan wisata Dieng. (Jpnn.com)

Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Jawa Tengah, Sujarwanto Dwiatmoko, menambahkan dataran tinggi Dieng sebelum menjadi geopark, kawasan ini akan ditetapkan sebagai warisan geologi (geoheritage) terlebih dahulu.  

Sujarwanto menyebut setelah ditetapkan sebagai geoheritage, maka Dieng tak butuh waktu lama sebagai geopark

Hal tersebut disampaikannya dalam focus group discussion (FGD) atau diskusi kelompok terarah Penetapan Warisan Geologi Dieng yang digelar Bappeda Kabupaten Wonosobo, Senin. 

"Segera setelah nanti ditetapkan sebagai geoheritage, persiapan menuju geopark akan dilakukan sehingga prosesnya tidak lama," jelas dia. (ant)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya