
Rasiman merinci untuk melebarkan jalan ini membutuhkan 1.000 meter kubik material dengan total perlu anggaran sekitar Rp 1 miliar.
Semenatara itu, Kepala Desa Lebo, Zaidin, mengapresiasi sumbangsih HB Rasiman.
"Kalau usul pelebaran ke pemerintah sudah, tapi belum ada kabar sampai sekarang," ungkap dia.
BACA JUGA: Dulu Bangun Jalan, Kini Crazy Rich Grobogan Joko Suranto Bikin Masjid
Zaidin mengamini warga yang menilai jalan tersebut cukup sempit padahal menjadi akses utama penghubung antardesa.(*)
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News