
“Adanya kegiatan manasik ini bertujuan agar para calon haji benar-benar mengetahui dan memahami ibadah haji yang sesungguhnya baik yang wajib ataupun sunnah sehingga nanti bisa dilaksanakan dengan baik,” papar dia.
Sementara itu, Kepala Kantor Kementerian Agama Klaten, Hariyadi, menjelaskan calhaj yang diberangkatkan rinciannya, 1.197 jemaah reguler dan cadangan 103 jemaah dengan total 1.300 jemaah se-Kabupaten Klaten.
Menurut dia, jemaah calhaj meskipun sudah melaksanakan manasik dengan KBIH masing-masing tetapi tetap harus mengikuti manasik haji tingkat Kabupaten Klaten yang akan dilaksanakan tiga hari.(*)
BACA JUGA: 261 Calon Jemaah Haji Asal Boyolali Belum Punya Paspor, Ini Kata Kemenag
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News