ASN Solo Diminta Tak Terpengaruh Dinamika Politik, Gibran: Fokus pada Pekerjaan!

ASN Solo Diminta Tak Terpengaruh Dinamika Politik, Gibran: Fokus pada Pekerjaan! - GenPI.co JATENG
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka meminta aparatur sipil negara (ASN) Solo tak terpengaruh perpolitikan jelang Pilpres 2024. (Foto: ANTARA)

Gibran menginstruksikan bawahannya untuk fokus menangani masalah yang ada di Solo.

Ini mulai dari kemiskinan, pengangguran, hingga PDRB.

Tak cuma itu, Gibran juga meminta camat dan lurah untuk turun ke lapangan mengecek angka di lapangan untuk memastikan kondisi yang sebenarnya di masyarakat.

BACA JUGA:  Larang Pedagang Naikkan Harga Makanan, Gibran: Lapor Saja, Nanti Saya Datangi!

"Pastikan kebutuhan masyarakat Kota Solo terpenuhi semua," jelas dia.(ant)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya