Senyum Tak Simetris Gejala Stroke, Kenali Tanda Lainnya di Sini

Senyum Tak Simetris Gejala Stroke, Kenali Tanda Lainnya di Sini - GenPI.co JATENG
Ilustrasi gejala stroke. (Foto: GenPI.co)

GenPI.co Jateng - Senyum tidak simetris menjadi salah satu gejala stroke. Periksakan segera apabila seseorang mengalaminya.

Stroke menjadi penyebab kematian nomor satu di dunia saban tahun.

Meski bisa dicegah, data menunjukkan satu dari empat orang meninggal dunia akibat stroke.

BACA JUGA:  Waduh! ASN Pemkot Semarang Ketir-Ketir, TPP Tak Kunjung Cair

Data Riskesdas 2018 menunjukkan prevalensi stroke Indonesia mencapai 10,9 per 1.000 penduduk.

Jumlah tertinggi ada di Kalimantan Timur dengan jumlah 14,7 per 1.000 penduduk.

BACA JUGA:  Penambang Pasir Kaliworo Diminta Waspada Banjir Lahar Merapi

Sementara itu, data BPJS Kesehatan 2016 menunjukkan biaya penanganan kesehatan untuk stroke mencapai Rp1,43 triliun.

Jumlah ini naik hampir dua kali lipat pada 2018 mencapai Rp2,56 triliun.

BACA JUGA:  Pengumuman! RS Hermina Banyumanik Layani Pasien BP Jamsostek

“Penyakit kardioserebrovaskuler bisa sepert stroke bisa dicegah dengan mengubah perilaku berisiko seperti penggunaan tembakau,” kata Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Cut Putri Arianie, dikutip Sehatnegeriku.kemkes.go.id.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya