Yuk, Cek Kesehatan Secara Rutin! Apa Saja yang Harus Dilakukan?

13 September 2023 17:00

GenPI.co Jateng - Masyarakat disarankan rutin mengecek kesehatan supaya bisa mengetahui faktor-faktor risiko penyakit.

Direktur Utama Rumah Sakit Telogorejo Semarang dr Alice Sutedjo Lisa menyarankan pemeriksaan kesehatan ini bisa rutin dilakukan.

"Lakukan pemeriksaan rutin agar kita tahu kalau kita sehat," kata dia.

BACA JUGA:  Ini Dampak dan Bahaya Merokok Bagi Kesehatan Remaja, Bisa Gangguan Pernapasan!

Alice menerangkan pemeriksaan kesehatan rutin penting untuk mendeteksi dan menangani masalah kesehatan sejak dini.

Selain itu, hal ini dilakukan sebagai upaya pencegahan terhadap penyakit tertentu.

BACA JUGA:  Penting Lo! Ini Tips Menjaga Kesehatan Mental Bagi Remaja

Di sisi lain, fokus pemeriksaan kesehatan ini untuk upaya pencegahan primer dan sekunder.

Ini untuk mendeteksi berbagai faktor kesehatan secara menyeluruh yang dapat menimbulkan penyakit tertentu di kemudian hari.

BACA JUGA:  Ini Manfaat Bersepeda Bagi Kesehatan Tubuh, Bisa Turunkan Obesitas Lho!

Harapannya, masyarakat bisa mengetahui berbagai faktor risiko penyakit sehingga dapat mencegahnya.

Berikut beberapa cek kesehatan dianjurkan dilakukan secara rutin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Farida Trisnaningtyas

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co JATENG