Candi Klero di Kabupaten Semarang, Peninggalan Kerajaan Singosari yang Tak Banyak Orang Tahu

Candi Klero di Kabupaten Semarang, Peninggalan Kerajaan Singosari yang Tak Banyak Orang Tahu - GenPI.co JATENG
Candi Klero peninggalan Kerajaan Singosari di Desa Tengaran, Klero, Kecamatan Tengaran, Kabupaten Semarang. (Foto : Desty Luthfiani/GenPI.co)

Tinggi candi dari teras penggalian atau dasar candi kurang lebih 4 meter.

Bangunan candi terlihat berundak atau tingkat. Tingkat pertama sebagai dasar candi yang tingginya sekitar 1.4 meter dengan lebar kurang lebih 4 x 6 meter yang berfungsi sebagai teras.

Bagian atasnya adalah candi itu sendiri yang di dalamnya terdapat yoni.

BACA JUGA:  3 Wisata Candi di Temanggung yang Belum Banyak Orang Tahu

"Memasuki kawasan Candi Klero tidak dikenai biaya alias gratis, namun tetap harus menjaga kebersihan," imbuh Sunardi.

Di sisi lain, warga sekitar setiap Selasa Kliwon atau Jumat Kliwon jua sering mengunjungi Candi Klero.

BACA JUGA:  Harga Tiket Masuk Candi Borobudur Rp750.000 Batal, Ini Tarifnya

Mereka bahkan bermalam di dalam candi tersebut untuk melakukan meditasi.

Akan tetapi, pada siang hari pengunjung bisa menikmati taman di area candi, karena lokasinya yang indah dan udara yang masih sejuk.(*)

BACA JUGA:  Begini Cara Balai Konservasi Borobudur Merawat Candi Borobudur

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya