5 Aktivitas Seru yang Bisa Dilakukan di Kota Lama Semarang

5 Aktivitas Seru yang Bisa Dilakukan di Kota Lama Semarang - GenPI.co JATENG
Salah satu titik di Kota Lama Semarang. (Foto: ANTARA)

GenPI.co Jateng - Kota Lama menjadi tempat wisata favorit di Kota Semarang.

Di kawasan ini pengunjung bisa melakukan banyak aktivitas, mulai dari swafoto hingga kuliner.

Yuk, simak apa saja aktivitas seru yang bisa dilakukan di Kota Lama Semarang, seperti dikutip visitjateng.jatengprov.go.id, Sabtu (6/8).

1. Blusukan di gedung tua Kota Lama

BACA JUGA:  5 Hotel Murah Dekat Kota Lama Semarang, Tarif Mulai Rp 400.000

Wisatawan bisa berkeliling di jalan-jalan sekitar Kota Lama.

Pengunjung juga bisa masuk ke gedung-gedung bersejarah ini.

BACA JUGA:  Wow! Kota Lama Paling Banyak Dikunjungi, Candi Borobudur Kalah

Jika ingin blusukan ke dalam gedung tua ini, pengunjung juga bisa bergabung dengan tour organizer lokal.

2. Bersepeda keliling Kota Lama

Aktivitas seru lainnya yang bisa dilakukan di Kota Lama Semarang adalah bersepeda.

BACA JUGA:  Museum Kota Lama Semarang Sudah Buka, Begini Cara Pesan Tiketnya

Dengan bersepeda memungkinkan pengunjung untuk berkeliling ke sudut-sudut Kota Lama dengan cepat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya