
GenPI.co Jateng - Mengambil cuti di tengah pekan tidak ada salahnya, lho.
Kamu bisa berlibur menginap di hotel dengan harga yang lebih murah dibandingkan akhir pekan.
Salah satu lokasi wisata yang cocok untuk berlibur adalah Bandungan, Kabupaten Semarang.
BACA JUGA: 5 Hotel di Jepara Dekat Pantai, Bisa Lihat Sunrise dan Sunset
Udaranya yang sejuk dan pemandangan indah membikin Bandungan menjadi favorit tempat wisata di Semarang.
Selain itu, hotel-hotel ini dekat dengan berbagai objek wisata di Bandungan.
Berikut beberapa rekomendasi hotel di Bandungan dengan tarif promo untuk hari ini Selasa (19/7) dan besok Rabu (20/7), dikutip Traveloka.
1. Susan Spa dan Resort
Resor ini terletak di dusun Piyoto, Bandungan, Bandungan, Semarang.
Tarif menginap hotel di Bandungan ini mulai Rp 533.500/malam.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News