Yuk! Pesta Durian ke Kendal, Ada Durian Luna Maya Lho

Yuk! Pesta Durian ke Kendal, Ada Durian Luna Maya Lho - GenPI.co JATENG
Durian di Kendal. (Foto: visitjawatengah.jatengprov.go.id)

Ada pula durian Merica dan durian Ketan. Bentuknya kecil, tetapi isinya manis.

Tak ketinggalan, ada jenis durian yang sedang viral. Namanya durian Luna Maya, lho.

Disebut durian Luna Maya karena jenisnya berasal dari Bali yang merupakan daerah asal sang artis Luna Maya.

BACA JUGA:  5 Rekomendasi Pantai di Pati, Ada Pantai Cinta

Durian varian ini memiliki tekstur seperti durian ketan, pulen dengan rasa manis serta daging buah yang berwarna kuning muda.

Jangan khawatir soal harga, durian berbagai jenis di Kendal ini dijual dengan harga mulai Rp 25.000.

BACA JUGA:  Pantai Pasir Kencana, Objek Wisata Air Baru di Pekalongan

Tentunya ini tergantung ukuran, jenis, dan kualitas duriannya, ya.(*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya