Keren! Petani Organik Boyolali Raih Penghargaan Bank Indonesia

Keren! Petani Organik Boyolali Raih Penghargaan Bank Indonesia - GenPI.co JATENG
Penyerahan penghargaan Cluster Championship dari Bank Indonesia di Boyolali, Rabu (22/12). (Foto: BI Solo)

Joko menjelaskan pengembangan klaster dan UMKM BI dilaksanakan dari hulu ke hilir (end to end process).

Proses ini meliputi peningkatan produktivitas atau kapasitas produksi, adopsi inovasi dan teknologi baru, peningkatan manajemen usaha, peningkatan efisiensi biaya produksi, peningkatan kualitas, dan diversifikasi produk.

Selain itu, ini juga mencakup perluasan pangsa pasar melalui onboarding atau digitalisasi UMKM.

BACA JUGA:  Cek-Cek, Polres Boyolali Siap Bertugas pada Operasi Lilin Candi

“Didukung komunikasi yang efektif, kolaborasi, dan sinergi ini menjadi kunci keberhasilan dalam perbaikan kondisi ekonomi sehingga memberikan optimisme pemulihan ekonomi pada tahun 2021 dan tahun berikutnya,” jelas dia.(*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya