Gibran Minta ASN Milenial Kota Solo Melek Teknologi

Gibran Minta ASN Milenial Kota Solo Melek Teknologi - GenPI.co JATENG
Pelantikan aparatur sipil negara (ASN) Pemerintah Kota (Pemkot) Solo di Balai Kota Solo, Rabu (2/3). (Foto: Desty Luthfiani/GenPI.co)

Maka dari itu, sikap yang harus dimiliki ASN Kota Solo adalah profesionalisme.

Profesionalisme yang dimaksud di sini adalah meningkatkan ke ilmuan serta adaptasi pada skill digital untuk mengembangkan kompetensi dan kapasitas diri.

Dalam hal ini, Wali Kota Solo itu mencontohkan pihak swasta adalah kompetitor, maka pengetahuan yang dimiliki ASN tidak boleh tertinggal dengan kemampuan pegawai swasta.

BACA JUGA:  RSUD dr Moewardi Solo Punya Layanan Antarobat, Ini Cara Aksesnya

"Bapak ibu tidak boleh kalah dengan orang-orang yang bekerja di sektor privat atau swasta. Sebagai ASN millenial, harus bisa memberikan warna kontribusi yang lebih banyak dari pegawai-pegawai yang lain serta menciptakan iklim inovasi dalam setiap kegiatan baik yang bersifat rutinitas maupun bersifat dinamis," jelas dia.(*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya